Kamis, 18 Oktober 2012

Pengertian Enterprise Resource Planning


ERP yang merupakan kependekan dari Enterprise Resource Planning adalah integrasi dari praktek management bisnis dengan teknologi modern. IT terintegrasi dengan 'core' proses bisnis dari unit bisnis untuk merangkumkan dan menyelesaikan tujuan bisnis secara spesifik.
Pada prinsipnya, ERP adalah sebuath gabungan dari 3 buah komponen penting, yaitu: Praktek Management bisnis, IT dan Tujuan dari bisnis yang spesifik.
 Pada core ERP terdapat sebuah data respository terpusat dan ter'managed' yang merequest dan mensupply informasi atau data untuk suatu aplikasi operasional dalam platform universal komputer yang terintegrasi satu sama lainnya
            Karakteristik Sistem ERP ( Enterprise Resource Planning )
Secara Khusus, sistem ERP dapat dikatakan mempunyai karakteristik sebagai berikut ( O'Leary, 2000 ):
• Dirancang sebagai software bertipe client – server
• Mengintegrasikan sebagian besar atau mayoritas proses bisnis dalam organisasi
• Mampu mengolah sebagian besar transaksi yang terjadi dalam perusahaan
• Menggunakan enterprise – wide database
• Data dapat diakses secara real – time
• Mampu mengintegrasikan perencanaan dan eksekusi transaksi
Keuntungan menggunakan sistem ERP sering kali sulit untuk mengukur secara kuantitatif, karena:
·         kadang-kadang ERP meningkatkan pendapatan dan mengurangi biayam namun secara tidak kelihatan sehingga sulit untuk diukur, dan

·         kadang-kadang perubahan dan keuntungan terjadi dalam jangka waktu yang cukup lama, sehingga sulit dilacak kembali. 

sumber : google.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar